Thursday 18 August 2016

PRESENTASI KERJA PROYEK



PRESENTASI KERJA PROYEK
Oleh Fahmi Ahmad Fauzi

Teknik Presentasi

Slide presentasi juga berperan dalam penyampaian isi materi, selain dikemas dengan lebih singkat dan menarik, slide dapat menjadi fasilitas untuk memaparkan hasil penelitian. Kekoherensian (kepaduan/hubungan) slide akan mendukung kelancaraan presentasi dan menarik perhatian audiens, karena jika tidak adanya dukungan dari audiens dapat mengganggu kelancaran dalam presentasi. Misalnya audiens berbicara sendiri, gaduh, jenuh, hingga tidur. Selain itu slide juga dipengaruhi oleh software yang digunakan.
Terdapat beberapa pilihan perangkat lunak (software) yang dapat digunakan dalam presentasi yaitu: microssoft power point, open office impress,  flash point, macromedia flash, macromedia captivate. (edi, 2015)
Data adalah sesuatu yang belum mempunyai arti bagi penerimanya dan masih memerlukan adanya suatu pengolahan. Data bisa berujut suatu keadaan, gambar, suara, huruf, angka, matematika, bahasa ataupun simbol-simbol lainnya yang bisa kita gunakan sebagai bahan untuk melihat lingkungan, obyek, kejadian ataupun suatu konsep. (Nur)

Pra Produksi
Pra dalam arti bahasa berarti sebelum jadi Pra-produksi berarti masa sebelum produksi / hal-hal yang harus dipersiapkan sebelum produksi
Proses diartikan sebagai suatu cara, metode dan teknik bagaimana sesungguhnya sumber-sumber (tenaga kerja, mesin, bahan dan dana) yang ada diubah untuk memperoleh suatu hasil. Produksi adalah kegiatan untuk menciptakan atau menambah kegunaan barang atau jasa 
Produksi adalah kegiatan untuk menciptakan danan menambah kegunaan (Utility) suatu barang dan jasa.  (Anwar)

Pasca Produksi
Pasca dalam arti bahasa berarti Sudah, Sesudah. Namun Kalimat Pasca biasanya harus disambung. Data Pasca Produksi berarti semua data tentang hal – hal selama produksi dan sesudah produksi. (Najhan, 2012)
Pascaproduksi adalah salah satu tahap dari proses pembuatan data presentasi. Tahap ini dilakukan setelah tahap produksi data presentasi selesai dilakukan. Pada tahap ini terdapat beberapa aktivitas seperti pengeditan data, pemberian efek khusus, pengoreksian warna, pemberian animasi dan gambar, hingga penambahan animasi.
Setelah pascaproduksi selesai, maka data presentasi siap untuk dipresentasikan didepan umum atau pada yang ingin dipresentasikan. (wikipedia, 2014)

Selengkapnya tentang artikel Klik Di sini

SUMBER PUSTAKA


Anwar, S. F. (n.d.). PENGERTIAN DAN PROSES PRODUKSI. Retrieved from PENGERTIAN DAN PROSES PRODUKSI: https://yprawira.wordpress.com/pengertian-dan-proses-produksi/
edi, o. (2015, 05 05). Oktasius Blogger. Retrieved 08 18, 2016, from Teknik Presentasi yang Baik dan Benar : http://oktasiusblogger.blogspot.co.id/2015/05/teknik-presentasi-yang-baik-dan-benar.html
Najhan, P. (2012, Nopember 10). Apa itu Pasca dan Pengertiannya. Retrieved from Apa itu Pasca dan Pengertiannya: https://penanajhan.wordpress.com/2012/11/10/apa-itu-pasca-dan-pengertiannya/
Nur, E. (n.d.). MENGENAL DUNIA KOMPUTER. Retrieved from MENGENAL DUNIA KOMPUTER: http://kuliah.dinus.ac.id/edi-nur/sb1-7.html
wikipedia. (2014, april 25). wikipedia. Retrieved agustus 18, 2016, from wikipedia: https://id.wikipedia.org/wiki/Pascaproduksi

BIOGRAFI

Name    : Fahmi Ahmad Fauzi
School   : SMK islam 1 Blitar
Motto    : If You Can Dream it, You Can Do It (Jika Kamu Bisa Memimpikannya, Kamu Juga Dapat Melakukannya )

1 comment:

  1. Seminole Hard Rock Hotel Casino & Spa - MapYRO
    Get directions, reviews and information for 용인 출장샵 Seminole 고양 출장샵 Hard 광주광역 출장샵 Rock Hotel Casino & 화성 출장마사지 Spa in Hammond, IN. Rating: 2.8 · ‎30 파주 출장안마 reviews

    ReplyDelete