Friday 7 October 2016

Pemesahan Masalah Lapisan Network LAN

Pemesahan Masalah Lapisan Network LAN
Oleh Fahmi Ahmad Fauzi

Pengertian Router adalah perangkat jaringan yang berfungsi untuk menghubungkan beberapa jaringan atau network, baik jaringan yang menggunakan teknologi sama atau yang berbeda, misalnya menghubungkan jaringan topologi Bus, topologi Star atau topologi Ring.  (Somba, 2014)
Fungsi- Fungsi Router
Fungsi Router – fungsi utama router yaitu menghubungkan beberapa  jaringan untuk menyampaikan data dari suatu jaringan ke jaringan yang lain. Namun router berbeda dengan Switch, karena Switch hanya digunakan untuk menghubungkan beberapa komputer dan membentuk LAN (local area network). Sedangkan router digunakan untuk menghubungkan antar satu LAN dengan LAN yang lainnya.
 Fungsi Router – Router juga berfungsi untuk menstran misikan informasi dari satu jaringan ke jaringan lain yang sistem kerjanya seperti BRIDGE.  (vicky, 2012)
Protokol lapisan jaringan
Protokol Jaringan adalah satu set aturan yang mengatur online komunikasi di antara beberapa buah komputer yang ada dalam suatu jaringan. Peraturan-peraturan tersebut termasuk pedoman yang mencakup beberapa kriteria-kriteria sebuah jaringan. Ini termasuk cara mengakses, topologi fisik yang diizinkan, jenis-jenis perkabelan, dan kecepatan pengiriman data.  Protokol Jaringan diibaratkan sebagai bahasa komunikasi antar komputer dalam jaringan
Jenis-Jenis Protokol Jaringan
Contoh-contoh protokol yang paling populer digunakan adalah:
Ethernet
Local Talk
Token Ring
FDDI
Protokol Jaringan adalah perangkat aturan yang digunakan dalam jaringan, Protokol adalah aturan main yang mengatur komunikasi diantara beberapa komputer di dalam sebuah jaringan sehingga komputer-komputer anggota jaringan dan komputer berbeda platform dapat saling berkomunikasi. semua jenis-jenis jaringan komputer menggunakan protokol.
Jenis-Jenis Protocol Jaringan komputer:
1.         Ethernet
2.         Local Talk
3.         Token Ring
4.         FDDI
5.         ATM
(ADMIN)  (ROBY, 2010)
Studi kasus: paket IP Lokal dialihkan
NAT yang bekerja dengan mengalihkan suatu paket data dari suatu alamat IP ke alamat IP lainnya. Ketika suatu paket dialihkan maka NAT akan mengingat dari mana asal paket dan kemana tujuan paket itu. Dan ketika ada paket kembali maka NAT akan mengirimkannya ke asal paket. Dengan kata lain host hanya akan menerima paket yang dikirim atau yang dimintanya sehingga komunikasi dapat berjalan dengan baik. (Jayadi, 2015)
Internet kontrol message protokol (ICMP) format paket dan operasi

ICMP (Internet Control Message Protocol) adalah protokol yang bertugas mengirimkan pesan-pesan kesalahan dan kondisi lain yang memerlukan perhatian khusus. Pesan / paket ICMP dikirim jika terjadi masalah pada layer IP dan layer atasnya (TCP/UDP).
Ada dua tipe pesan yang dapat dihasilkan ICMP :
1.  ICMP Error Message (dihasilkan jika terjadi kesalahan jaringan)
2.  ICMP Query Message (dihasilkan jika pengirim paket mengirimkan informasi tertentu yang berkaitan dengan kondisi jaringan.
(Setiawan, 2011)
ICMP (Internet Control Message Protocol) adalah protokol yang bertugas mengirimkan pesan-pesan kesalahan dan kondisi lain yang memerlukan perhatian khusus. Pesan / paket ICMP dikirim jika terjadi masalah pada layer IP (layer 3) dan layer atasnya (TCP/UDP) (layer 4).
Traceroute  / tracert ( pada windows )  berguna untuk  menganalisa jaringan internet  yang digunakan, dengan mengetahui rute perjalanan data melalui paket-paket data yang dikirim ke host (server) melalui media di internet atau jaringan komputer.
Cara Melakukan Traceroute :
1.      Klik Start –> Run
2.      Setelah muncul pop up lalu anda tinggal ketikkan –> CMD
3.      Lalu munculah gambar seperti di bawah ini , kemudian anda  tinggal ketikkan –> tracert (spasi) namadomainanda
Ada dua tipe pesan yang dapat dihasilkan ICMP : 1. ICMP Error Message (dihasilkan jika terjadi kesalahan jaringan) 2. ICMP Query Message (dihasilkan jika pengirim paket mengirimkan informasi tertentu yang berkaitan dengan kondisi jaringan.  (Kurniawan, 2012)  (Saputro)  (Setiawan, 2011)
 menggunakan traceroute
Traceroute (Tracert) adalah perintah untuk menunjukkan rute yang dilewati paket untuk mencapai tujuan. Ini dilakukan dengan mengirim pesan Internet Control Message Protocol (ICMP) Echo Request Ke tujuan dengan nilai Time to Live yang semakin meningkat. Dengan traceroute, kita dapat menganalisis informasi mengenai lokasi router, tipe dan kapasitas interface, tipe dan fungsi router, serta batas-batas network yang dilalui, berdasarkan DNS interface yang dilalui. (rumahweb)

SUMBER PUSTAKA

ADMIN. (n.d.). http://jaringankomputer.org/. Retrieved from http://jaringankomputer.org/protokol-jaringan/
Jayadi, R. (2015, february). TELUSUR ILMU. Retrieved agustus 08, 2016, from MEMAHAMI NAT MIKROTIK ROUTEROS: http://telusurilmu.blogspot.co.id/2015/02/memahami-nat-mikrotik-routeros.html
Kurniawan, I. (2012). ICMP (Internet Control Message Protocol). Retrieved AGUSTUS 12, 2016, from My study in Information Technology: http://studyinformatics.blogspot.co.id/2012/07/icmp-internet-control-message-protocol.html
ROBY, M. (2010). LAPISAN - LAPISAN PROTOKOL. Retrieved 2016, from http://lupicantik.blogspot.co.id/2010/03/lapisan-lapisan-protokol.html
rumahweb. (n.d.). rumahweb. Retrieved from https://www.rumahweb.com/journal/traceroute-tracert.htm
Saputro, Y. F. (n.d.). Ilmu Komputer. Retrieved from http://ilmukomputer.org/: ilmukomputer.org/wp-content/uploads/2015/01/yama-icmp.pdf
Setiawan, A. (2011). Pengertian ICMP (Internet Control Message Protocol). Retrieved AGUSTSU 12, 2016, from http://www.transiskom.com/2011/03/pengertian-icmp-internet-control.html
Somba, T. (2014). Mengenal Pengertian Router | Jenis-Jenis Router | Fungsi Router. Retrieved 2016, from http://tasiksomba.blogspot.co.id/2014/09/pengenalan-router.html
vicky. (2012). Pengertian Router – Fungsi Router – Jenis Router. Retrieved 2016, from Belajar komputer Mu: http://belajar-komputer-mu.com/pengertian-router-fungsi-router-jenis-router/


BIOGRAFI

Name :Fahmi Ahmad Fauzi
School : SMK islam 1 Blitar
Motto : If You Can Dream it, You Can Do It (Jika Kamu Bisa Memimpikannya, Kamu Juga Dapat Melakukannya )